Minggu, 03 Maret 2013

MONITORING PERTAMBANGAN

SISTEM MONITORING PERTAMBANGAN/ WEIGH BRIDGE FULL AUTOMATED
SMCS menawarkan Sistem Timbangan full otomatis yang menggunakan RF-ID Teknologi untuk mengidentifikasi setiap kendaraan ringan / berat yang melakukan aktivitas penimbangan. Dengan sistem ini, proses penimbangan lebih cepat dan pasti sehingga rencana dan operasi penimbangan terjadwal dengan lebih baik. SMCS diintegrasikan dengan berbagai macam sistem dan aplikasi seperti Automatic Weight Bridge System, Automatic Check Point, Automatic Gate System, Information Display Terminal, Auto Stock Systems, CCTV Surveilance, dan kemudian menampilkan informasi aktivitas penimbangan secara realtime pada display atau monitor yang tersedia. SMCS merupakan sistem yang user friendly, flexible, adaptable dan mudah dalam penggunaannya. Keuntungan penggunaan sistem ini adalah kemudahan dalam akses dan operasi dengan Graphic User Interface, terjamin keamanan karena tidak ada intervensi manusia, sistem berjalan secara full otomatis, efisien dalam waktu karena hanya membutuhkan rata-rata 50 detik per transaksi. Transaksi akan disimpan secara visual dan grafik dan dimonitor dengan CCTV Camera System dari Ruang Kontrol. Sistem ini sangat cocok diaplikasikan di Area Tambang seprti tambang batu bara, Emas, Nikel atau di Area tambang lainnya. SMCS dirancang beroperasi selama 24 jam, 365 hari sehingga tidak ada waktu yang terlewatkan dengan penggunaan SMART MONITORING & CONTROL SYSTEM.
TEAM MARKETING:
PT.sarana sistem mikro
Alamat: Jl.Kejaksaan  no 18 pondok bambu ,jakarta 13430
Web.http://www.saranasistem.co.id
NAMA : HANAFIYAH ADEL
NO HP :085775353545

0 komentar:

Posting Komentar